Acupoints

LI 3. Sanjian / San Cien (Bilik Ketiga)

Azdah Blogger
Januari 04, 2019
0 Komentar
Beranda
Acupoints
LI 3. Sanjian / San Cien (Bilik Ketiga)

Lokasi :

Pada Sisi Radial Os Metacarpal Ii, Proximal Persendi an, Sisi dalam ruas ke-3 jari telunjuk pada batas warna kulit (garis hitam putih kulit).

Sifat :

Menghilangkan ngilu persendian

Khasiat : 

Sakit gigi, tenggorokan bengkak, bengkak dalam jari atau punggung tangan, leher terpilin dan nyeri tengkuk, mengantuk, rasa sesak dalam Lambung, salah cerna, mulut kering, nyeri dalam tenggorokan (pangkal dan tekak), nyeri gigi bawah, sakit mata, gangguan lidah, telunjuk kaku, linu, rematik, telapak tangan sakit, mata kabur, diare, Usus Besar, sembelit, bronchitis.

Jarum : 

Tegak lurus sedalam 0.3-0.7 cun

Teknik : 

Mencubit dengan kuku, memijat, mencubit, menggosok.

Moksa : 

Kerucut 3-7 buah, batang 3-7 menit.

Istimewa : titik Su (Kayu)

Lihat Gambar


Penulis blog

Tidak ada komentar